jika sampai waktu ku pulang ,
ajari aku untuk merawat waktu ,
ilmu yang kugali hari demi hari tidak dapat memberi solusi ,
buku yang ku baca hanya menyesakkan dada
huruf2nya luruh namun keadaan hati terluka
tersiksa dan tidak terbuka
jika sampai waktuku pulang
sekali lagi ajariku melabuhkan kaki tanpa beban
pulang tanpa kesal dan keluh
' huhh penatnyaaa.. '
tempat asing yang terbuka menerimaku
hingga aku pulang seperti
mengunjungi peradaban lain .
usah disoal buah tangan yang dibawa
soallah tangan mana yang ada
semasa aku menangis atau ketawa .